Obyek Wisata Puncak Darajat - Garut

Puncak Darajat - Garut salah lokasi objek wisata yang cukup popoler saat ini, terutama untuk warga Jakarta, Bandung, Cirebon dan sekitarnya. Karena bila di hitung secara durasi memang tidak perlu memakan waktu yang cukup lama untuk tiba di lokasi wisata ini. Artinya Anda bisa memakasimalkan waktu hanya dengan 1 hari saja.

Pemandangan yang asri dan mempesona bisa Anda lihat dari dataran tinggi di pegunungan Darajat ini. Maka dengan menempuh perjalanan yang cukup menanjak yang juga sudah tersedia akses yang menunjang. Maka dengan kurang lebih sekitar 25 Km dari Kota Garut anda sudah bisa merasakan zona wisata alam ini.

Daerah Sekitar Objek Wisata Puncak Darajat


Kontur tanah yang berbukit - bukit, sehingga banyak penduduk sekitar memanfaatkan lahan dengan berbagai kegiatan bercocok tanam sebagai kesibukan utamanya. Juga dengan keberadaannya dilokasi ini yang memiliki hasil panas bumi. Maka anda juga bisa menemukan sebuah lokasi Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) disini. Pembangkit ini di kelola oleh perusahaan yang bernama AMOSEAS INDONESIA Inc. yang masih merupakan dari anak perusahaan perusahaan besar CEVRON TEXACO.

Hasil dari dari PLTP ini mampu menyuplai atas ketersediaan listrik untuk Jawa-Bali. Adapun ketinggian rata-rata pada lokasi ini berkisar 1920mdpl.

Maka dengan potensi alam yang dimiliki ini, maka kita bisa kita memanfaatkan sebagai salah satu objek wisata di Garut ini. Serta terdapat juga kolam dan pemandian air panas alami yang bisa Anda rasakan.

http://transportasiwisata.blogspot.co.id/

Aneka Kegiatan Wisata di Puncak Darajat

Pucak Darajat adalah salah satu Objek wisata pemandian atau kolam renang air panas yang cukup ramai dikunjungi disaat hari libur tiba. Maka bila Anda mempunyai rencana bermalam dilokasi ini bersama keluarga. Maka Anda dapat melihat dan merasakan nuansa pegunungan yang sangat indah di pagi dan malam hari. Sebab pemandangan kabut bisa Anda lihat di tiap-tiap mata memandang.
http://transportasiwisata.blogspot.co.id/

Tidak hanya itu bila anda mempunyai semangat cinta akan lingkungan anda bisa menggunakan jasa lokal untuk mendampingi melintasi perkebunan sekitar. Namun yang perlu "diperhatikan" yaitu harus menggunakan pemandu lokal. Karena bila tidak, pastinya anda akan "nyasar".

Sebab memang track yang dilalui akan menembus berbagai perbukitan dan perkebunan yang di kelola warga setempat. Sehingga mempunyai jalur yang cukup sulit dan kita akan dibawa ke suatu kawasan yang terdapat beberapa titik kawah Guung Drajat di atas. Maka di tempat tersebut terletak pengoperasian PLTP, hingga anda diajak menuruni lagi dan kembali ke titik awal.

http://transportasiwisata.blogspot.co.id/

http://transportasiwisata.blogspot.co.id/http://transportasiwisata.blogspot.co.id/



http://transportasiwisata.blogspot.co.id/http://transportasiwisata.blogspot.co.id/









Fasiitas akomodasi lengkap untuk wisatawan

Bagi anda yang mempunya rencana berwisata ke puncak Darajat Garut baik menggunakan mobil pribadi ataupun rombongan besar dengan armada bus wisata. Maka Anda tidak usah khawatir akan fasilitas yang ditawarkan.

Karena selain banyak jasa agen travel dan perjalanan yang melyani fasilitas penginapan - penginapan ataupun villa yang bisa Anda booking.

Tapi bila tiba musim liburan maka banyak wisatawan yang datang ke lokasi ini menggunakan aramda Transportasi Wisata. Maka dilokasi parikiran akan terlihat jejeran puluhan bus pariwisata yang memadati lokasi parkir dari berbagai kota.

Kerajinan Dan Oleh Oleh Khas Garut


Lalu apabila anda sudah puas dengan wisata di Puncak Darajat maka anda bisa turun dan menuju Kota Garut. Sehingga tentunya agenda ini jangan lewatkan untuk membeli beberapa cindera mata dan jajanan khas kota dodol di sentra oleh oleh yang tersebar.

ya dodol memang menjadi icon jajanan Garut yang sudah tersohor. Atau juga mungkin jaket kulitnya yang banyak Anda temui di toko atau pusat kerajainan di Garut.

Semoga bisa menjadikan informasi bermanfaat bagi anda yang ingi berwisata ke Puncak Darajat - Garut.
Gambar tema oleh konradlew. Diberdayakan oleh Blogger.